Salah satu anak usaha Grup Bakrie, VKTR Teknologi Mobilitas meminta pemerintah meringankan bea masuk impor komponen bus listrik, meski ada rencana subsidi.
Kemenperin menyingkap total anggaran untuk bantuan pemerintah terhadap kendaraan listrik sebesar Rp3,48 triliun pada 2023, sedangkan pada 2024 Rp9,2 triliun.
Selain bebas Pajak Penjualan Barang Mewah atau PPnBM, pemerintah menolkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) untuk kendaraan listrik di Ibu Kota Nusantara (IKN).