Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Daftar Harga LCGC Jika Naik 5 Persen, Mana Paling Murah?

Saat ini ada tiga produsen yang bermain pada segmen LCGC yaitu Toyota, Daihatsu dan Honda. Berikut daftar harga LCGC jika naik 5 persen.
Toyoya Calya/Istimewa
Toyoya Calya/Istimewa

Harga Toyota, Daihatsu dan Honda

Adapun, berdasarkan pantauan Bisnis, saat ini ada tiga produsen otomotif yang bermain pada segmen LCGC di Indonesia, di antaranya Toyota dengan dua model Agya dan Calya.

Kemudian, Daihatsu dengan model Sigra dan Ayla. Terakhir, ada Honda yang hanya menyediakan satu model yakni Brio Satya.

Terpantau, mobil LCGC ketiga merek tersebut berada di kisaran Rp115 juta hingga yang termahal Brio Satya varian tertinggi seharga Rp189 juta. Kemudian, melalui simulasi hitung-hitungan kenaikan harga 5 persen, rata-rata harga mobil bakal mengalami kenaikan sekitar Rp5-9 juta-an.

Berikut daftar harga LCGC ketika jika naik 5 persen:

1. Toyota

Agya:

Agya 1.2 G M/T STD : Rp 159.700.000 (jadi Rp167.685.000)

Agya 1.3 G A/T: Rp 173.300.000 (jadi Rp181.965.000)

Agya 1.2 G M/T GR Sport: Rp 165.500.000 (jadi Rp173.775.000)

Agya 1.2 G A/T GR Sport: Rp 181.500.000 (jadi Rp190.575.000)

Calya:

Calya E MT STD  : Rp161.700.000 (jadi Rp169.785.000)

Calya E MT : Rp164.600.000 (jadi Rp172.830.000)

Calya 1.2 G MT: Rp170.200.000 (jadi Rp178.710.000)

Calya 1.2 G AT: Rp184.400.000 (jadi Rp193.620.000)

2. Daihatsu

Ayla:

Ayla 1.0 D MT: Rp115.550.000 (jadi Rp.121.327.500)

Ayla 1.0 D+ MT: Rp128.150.000 (jadi Rp134.557.500)

Ayla 1.0 X MT: Rp139.250.000 (jadi Rp146.212.500)

Ayla 1.0 X AT: Rp148.500.000 (jadi Rp155.925.000

Ayla 1.0 X Deluxe MT: Rp146.600.000 (jadi Rp153.930.000)

Ayla 1.0 X Deluxe AT: Rp155.950.000 (jadi Rp163.747.500)

Ayla 1.2 X MT: Rp151.150.000 (jadi Rp158.707.500)

Ayla 1.2 X AT: Rp161.450.000 (jadi Rp169.522.500)

Ayla 1.2 R MT: Rp158.300.000 (jadi Rp166.215.000)

Ayla 1.2 R AT: Rp171.300.000 (jadi Rp179.865.000)

Ayla 1.2 R Deluxe MT: Rp162.300.000 (jadi Rp170.415.000)

Ayla 1.2 R Deluxe AT: Rp175.300.000 (jadi Rp184.065.000)

Sigra:

Sigra 1.0 D MT: Rp133.000.000 (jadi Rp139.650.000)

Sigra 1.0 M MT: Rp143.600.000 (jadi Rp150.780.000)

Sigra 1.2 X MT: Rp Rp158.900.000 (jadi Rp166.845.000)

Sigra 1.2 X AT: Rp166.600.000 (jadi Rp174.930.000)

Sigra 1.2 X MT DLX: Rp158.900.000 (jadi Rp166.845.000)

Sigra 1.2 X AT DLX: Rp172.100.000 (jadi Rp180705000)

Sigra 1.2 R MT: Rp160.000.000 (jadi Rp168.000.000)

Sigra 1.2 R AT: Rp174.800.000 (jadi Rp183.540.000)

Sigra 1.2 R MT DLX: Rp163.800.000 (jadi Rp171.990.000)

Sigra 1.2 R AT DLX: Rp178.600.000 (jadi Rp187.530.000)

3. Honda 

Brio Satya S MT: Rp159.100.000 (jadi Rp159.495.000)

Brio Satya E MT: Rp173.200.000 (jadi Rp181.860.0000

Brio Satya E CVT: Rp189.700.000 (jadi Rp199.185.000)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper