Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

RISET VOLVO : 4 Cara Menekan Kecelakaan Fatal Lalu Lintas

Upaya Uni Eropa menekan turun angka kecelakaan fatal lalu lintas di kawasan ini sebesar 50% sejak 2010 hingga 2020 terancam gagal, karena belakangan ini mengalami pelambatan penurunan.
Petugas mengevakuasi mobil avanza setelah bertabrakan dengan bus pariwisata, di jalan tol Palimanan-Cikopo Km 85, Jawa Barat, Kamis (22/6). Kecelakaan tersebut tidak menelan korban jiwa./JIBI-Abdullah Azzam
Petugas mengevakuasi mobil avanza setelah bertabrakan dengan bus pariwisata, di jalan tol Palimanan-Cikopo Km 85, Jawa Barat, Kamis (22/6). Kecelakaan tersebut tidak menelan korban jiwa./JIBI-Abdullah Azzam

Bisnis.com, GOTHENBERG -- Upaya Uni Eropa menekan turun angka kecelakaan fatal lalu lintas di kawasan ini sebesar 50% sejak 2010 hingga 2020 terancam gagal, karena belakangan ini mengalami pelambatan penurunan.

Berdasarkan "Volvo Trucks Safety Report 2017", pada 2015 tercatat sebanyak 26.300 orang tewas akibat kecelakaan jalan raya di Uni Eropa.

Angka ini meningkat 1% dibandingkan 2014, dan 2% dibandingkan 2013.

Berikut ini adalah sejumlah rekomendasi Volvo untuk upaya prioritas meningkatan keselamatan lalu lintas.

1. Tingkatkan penggunaan sabuk pengaman.
2. Tingkatkan kemampuan jarak pandang (visibilitas) secara langsung dan tidak langsung dari kabin.
3. Aktifkan layanan pembinaan pengemudi, termasuk denganmemberikan umpan balik langsung kepada pengemudi.
4. Mengembangkan sistem keselamatan aktif, misalnya advanced emergency braking system (AEBS), sistem deteksi, dan cooperative intelligent traffic systems (C-ITS).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Penulis : Fatkhul Maskur
Editor : Nancy Junita

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper