Bisnis.com, BERLIN - Volkswagen (VW) berencana melakukan pemangkasan jumlah pekerja sebanyak 3.000 orang di kantor Jerman pada akhir tahun depan.
Pemangkasan ini dilakukan sebagai bentuk efisiensi akibat perusahaan tengah terlilit skandal emisi diesel.
Mobil terbesar di Eropa ini telah memangkas investasinya sebesar US$1,1 miliar pada tahun ini, serta menghentikan produksi sejumlah mobil yang dinilai tidak meramaikan pasar otomotif global.
Berdasarkan pemberitaan Reuters, Jumat (11/3/2016), VW sendiri telah memiliki 120.000 pekerja di pabrik yang terletak di Jerman Barat, termasuk pekerja pada divisi keuangan.
"Merek VW telah memulai program efisiensi yang mempengaruhi semua bidang, termasuk biaya pekerja," kata perusahaan itu. Pemangkasan biaya yang dimaksud adalah dengan mengurangi pekerja kontrak.
Lakukan Efisiensi, VW Pangkas 3.000 Pekerja
Volkswagen (VW) berencana melakukan pemangkasan jumlah pekerja sebanyak 3.000 orang di kantor Jerman pada akhir tahun depan.nn
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Tegar Arief
Editor : Fatkhul Maskur
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
2 jam yang lalu
Emiten Aguan (PANI) Terhadang Tata Ruang PSN PIK 2
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
5 jam yang lalu
Mazda Pastikan Pabrik di RI Segera Beroperasi Dalam Waktu Dekat
11 jam yang lalu
Mazda Bakal Bangun SPKLU & Pabrik Daur Ulang Baterai EV di RI
1 hari yang lalu