Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

3 Tipe Motor Harley Davidson Segera Masuk ke Indonesia

Kementerian Perindustrian menerbitkan dokumen Tanda Pendaftaran Tipe (TPT) beberapa tipe motor mewah Harley Davidson yang diimpor oleh PT.Mabua Harley Davidson.
Harley Davidson/Bisnis
Harley Davidson/Bisnis

Bisnis.com, JAKARTA – Kementerian Perindustrian menerbitkan dokumen Tanda Pendaftaran Tipe (TPT) beberapa tipe motor mewah Harley Davidson yang diimpor oleh PT Mabua Harley Davidson.

Berdasarkan keterangan yang dikutip pada Rabu (3/11/2016), dokumen TPT yang diterima oleh pihak Mabua Harley Davidson itu diterbitkan pada 31 Oktober 2016. Ada tiga tipe motor Harley Davidson yang dokumen TPT-nya telah diterbitkan yakni Harley Davidson FLHTK Ultra Limited, Harley Davidson FLS Softail Slim, Harley Davidson FLHX Street Glide.

Pendaftaran Tipe merupakan pendaftaran spesifikasi teknis dari tipe kendaraan bermotor tertentu untuk diimpor ataupun diproduksi. Adapun TPT adalah surat bukti telah melakukan pendaftaran tipe/varian untuk keperluan memproduksi atau mengimpor kendaraan bermotor.

Selain itu, ada beberapa tipe mobil mewah yang juga sudah mengantongi dokumen TPT dalam periode sepekan terakhir ini, 27 Oktober hingga 3 November 2016, yakni a.l. Toyota Alphard 3.5 A/T, Audi A4 2.0 TFSI A/T.

Berikut daftar lengkap merek/tipe mobil dan motor yang dokumen TPT-nya telah diterbitkan tersebut:

No

Nama Perusahaan

Merek dan Tipe

Tanggal Terbit TPT

1

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing

YAMAHA 2SX K

31/10/2016

2

PT Mabua Harley Davidson

HARLEY DAVIDSON FLHTK Ultra Limited

31/10/2016

3

PT Mabua Harley Davidson

HARLEY DAVIDSON FLS Softail Slim

31/10/2016

4

PT Mabua Harley Davidson

HARLEY DAVIDSON FLHX Street Glide

31/10/2016

5

PT Tjahja Sakti Motor

UD TRUCKS CWE 370 6X4R WB4300MM M/T

31/10/2016

6

PT Tjahja Sakti Motor

UD TRUCKS CWE 370 6X4R WB3700MM M/T

31/10/2016

7

PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors

MITSUBISHI Triton 2.5L SC HDX (4x4) M/T

31/10/2016

8

PT Surya Sejahtera Otomotif

FERRARI California

31/10/2016

9

PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia

MERCEDES-BENZ Axor R 2633 S33 (6x4) M/T

31/10/2016

10

PT. Toyota-Astra Motor

TOYOTA Land Cruiser 200 VX-R 4x4 A/T

31/10/2016

11

PT Kawasaki Motor Indonesia

KAWASAKI ZXT00X

31/10/2016

12

PT Garuda Mataram Motor

AUDI A4 2.0 QUATTRO TFSI A/T

31/10/2016

13

PT Globalindo Permata

TOYOTA Alphard 3.5 A/T

31/10/2016

14

PT Garuda Mataram Motor

AUDI A4 2.0 TFSI A/T

31/10/2016

15

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing

YAMAHA RN32

31/10/2016

sumber: Kemenperin


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Yusran Yunus
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper