Harga Impor BEV Separuh Harga Jual, Wuling dan Hyundai Menang Banyak Ditambah Subsidi

Harga impor BEV keluaran Wuling dan Hyundai jauh lebih murah dari harga OTR. Subsidi pembelian mobil listrik pun bakal menambah keuntungan para produsen.

Bisnis.com, JAKARTA – Mobil listrik yang beredar di Indonesia belum satupun mencapai TKDN (Tingkat Komponen Dalam Negeri) seratus persen. Paling tinggi, untuk Wuling Air ev sekitar 40,04 persen dan Hyundai Ioniq 5 sebesar 40 persen.

Baik Hyundai maupun Wuling telah berinvestasi besar di Indonesia untuk membesut mobil listrik berbasis baterai (Battery Electric Vehicle/BEV). Keduanya merupakan sasaran kebijakan subsidi kendaraan listrik.

Konten Premium Terbaru